logo

Pencarian

SELAMAT DATANG DI PORTAL RESMI PENGADILAN AGAMA MAJENE.       MOTTO KAMI "DISIPLIN DALAM BEKERJA, PRIMA DALAM PELAYANAN".      VISI KAMI "TERWUJUDNYA PENGADILAN AGAMA MAJENE YANG AGUNG".      

SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI PENGADILAN AGAMA MAJENE

Website ini adalah portal resmi milik Pengadilan Agama Majene yang berisikan informasi dan berita kegiatan seputar Pengadilan Agama Majene.
SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI PENGADILAN AGAMA MAJENE

KAWASAN PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS MENUJU WBK DAN WBBM

KAWASAN PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS MENUJU WBK DAN WBBM

8 NILAI UTAMA MAHKAMAH AGUNG RI

8 Nilai Utama Mahkamah Agung RI
8 NILAI UTAMA MAHKAMAH AGUNG RI

Whistle Blower System

Awasi Dengan SIWAS

Jika anda menemukan dugaan pelanggaran "kode etik" di lingkungan Pengadilan Agama Majene.


Aplikasi yang disediakan oleh Badan Pengawasan Mahkamah Agung RI, untuk melaporkan suatu perbuatan berindikasi pelanggaran yang terjadi di lingkungan Mahkamah Agung Republik Indonesia atau Peradilan dibawahnya.
Awasi Dengan SIWAS

SISTEM INFORMASI PENELUSURAN PERKARA

Cari Tahu Status Perkara Anda

Layanan untuk menelusuri status penanganan suatu perkara pada Pengadilan Agama Majene.
Cari Tahu Status Perkara Anda

E-COURT

Adalah layanan bagi Pengguna Terdaftar untuk Pendaftaran Perkara Secara Online, Mendapatkan Taksiran Panjar Biaya Perkara secara online, Pembayaran secara online dan Pemanggilan yang dilakukan dengan saluran elektronik.
E-COURT

Hati-Hati Terhadap Tindakan Penipuan

Hati-hati terhadap tindakan penipuan yang mengatas-namakan Mahkamah Agung Republik Indonesia pada umumnya maupun Pengadilan Agama Majene.
Hati-Hati Terhadap Tindakan Penipuan

SURVEY KEPUASAN MASYARAKAT

SURVEI KEPUASAN MASYARAKAT (SKM) adalah data dan informasi tentang tingkat kepuasan masyarakat yang diperoleh dari hasil pengukuran secara kuantitatif dan kualitatif atas pendapat masyarakat dalam memperoleh pelayanan dari Pengadilan Agama Majene
SURVEY KEPUASAN MASYARAKAT

Survei Indeks Persepsi Korupsi Pengadilan Agama Majene

Survei Indeks Persepsi Korupsi Pengadilan Agama Majene
Sisa Perkara Tahun Lalu = 0 Perkara   |   Masuk = 168 Perkara   |   Putus = 152 Perkara   |   Dalam Proses = 16 Perkara

Diperbarui Tanggal 19/04/2024

Panitera Pengganti baru PA Majene

Selasa 20 Agustus 2013 telah diadakan pelantikan dan penyumpahan jabatan Panitera Pengganti baru PA. Majene yakni bapak Hasan, S.Ag. MH. yang sebelumnya bertugas di PA. Sungguminasa dengan jabatan staf berdasarkan SK. Mutasi Nomor 0994/DJA/KP.04.6/SK/V/2013 Tanggal 31 Mei 2013.

Dalam perkenalannya secara pribadi mengucapkan rasa terima kasih atas acara pelantikan yang baru saja dilaksanakan, kemudian beliau juga bersyukur karena di tempatkan di kampung sendiri yang secara historis saat masih anak-anak telah memiliki ikatan emosional dengan PA. Majene yakni sering datang bermain di sekitar lokasi kantor PA. Majene yang lama (baca Mess PA. Majene).

Sementara pada sambutan WKPA. Majene Drs. Ansaruddin, SH. mengucapkan selamat kepada Panitera Pengganti PA. Majene yang baru dilantik dan diambil sumpahnya, dalam arahannya beliau sangat memuji sosok bapak Hasan, S.Ag. MH. sebab sebelumnya beliau pernah mengabdi sama-sama di PA. Enrekang dan di mata beliau sosok bapak Hasan, S.Ag. MH. adalah pekerja keras, ulet dan cerdas sehingga kehadirannya di PA. Majene diharapkan memberi nuansa baru dan berbagi pengalaman-pengalaman yang telah didapatkan selama mengabdi di PA. Enrekang dan PA. Sungguminasa. Kemudian beliau juga menghimbau agar tetap jaga kebersamaan sesama pegawai, karyawan maupun honorer, sehingga kedepan diharapkan PA. Majene bisa tambah lebih baik lagi.

 

Sebagai penutup kegiatan pelantikan ini adalah pemberian ucapan selamat kepada Panitera Pengganti yang baru dilantik oleh seluruh karyawan dan karyawati PA. Majene.